Selasa, 22 September 2015

Acara Penutupan pelatihan Berbasis Kompetensi Program Ditjen Binalattas pada UPTD BLK Pangkep

Acara Penutupan Pelatihan PBK 8 kejuruan dan sub kejuruan program PKTKP Ditjen Binalattas Kemenaker pada UPTD BLK Pangkep dihadiri langsung Kepala BLK Makassar yang diwakili oleh Kasi Penyelenggara Pelatihan , dan Kepala BLK Pangkep Kallang, SE, MSi, didampingi Kasubag Tata Usaha Ir.Ryaas Taruna Atmaja, ST, M.AP  ,

Laporan Kaur Penyelenggara Drs. Abdullah mengatakan bahwa
Hasil Pelatihan secara umum dilaporkan kegiatan yang berlangsung selam 256 Jam pelajaran berlangsung dengan baik dan lancar, meskipun ada hal hal yang masih perlu ditingkatkan utamanya terkait kedisiplinan
Jumlah Peserta 128 orang dari sub kejuruan :
1. Office tools 16 orang dinyatakan lulus 15 orang
2. Las listrik 16 orang dinyatakan lulus 16 orang
3. Mobil Bensin 16 orang dinyatakan lulus 16 orang
4 Instalasi penerangan  16 orang dinyatakan lulus 16 oramg
5. Holtikulturan 16 orang dinyatakan lulu 16 orang
6. Konstruksi Bangunan 16 orang dinyatakan lulus 15 orang.
7. Kerajinan marmer 16 orang dinyatakan lulus 16 orang
8. Teknisi Komputer 16 orang dinyatakan lulus 16 orang



Layanan Informasi Pelatihan dan Hasil Pelatihan Tahun 2015

Tidak ada komentar: